Langsung ke konten utama

PENDENGARAN PADA HEWAN

PENDENGARAN PADA HEWAN

Frekuensi Suara Yang Bisa Didengar Binatang

Frekuensi suara yang bisa didengar oleh binatang sebenarnya adalah bermacam-macam tergantung dari jenis binatang itu sendiri. Ada yang mendekati dengan batas frekuensi yang bisa didengar oleh manusia dan ada juga yang jauh diatas frekuensi pendengaran manusia. Berdasarkan range frekuensi, gelombang suara dapat dibedakan menjadi 3 (tiga) macam yaitu :
  1. Infrasonic (1 Hz sd 20 Hz)
  2. Acoustic (20 Hz sd 20.000 Hz)
  3. Ultrasonic ( > 20.000 H)






1. Burung Merpati



Burung yang terkenal karean sifat damai dan lucunya ini ternyata memiliki pendengaran yang sangat baik. Burung ini diketahui mampu menndegar suara infrasonik dengan frekuensi rendah (kurang dari 20 Hz). Dengan kemampuannya itu, burung merpati mampu mendeteksi badai petir dan letusan gunung berapi.

2. Gajah



Gajah dikenal sebagai salah satu hewan dengan ingatan paling kuat di dunia. selain itu, gajah ternayat juga memiliki pendengar yang tak kalh baiknya. Telinga gajah ini bisa mendeteksi gelombang suara berfrekuensi rendah yang tidak bisa didengarkan oleh telinga manusia. Kemampuan ini dimanfaatkan gajah untuk berkomunikasi jarah jauh.

3. Kuda



Kamu pernah melihat kuda berperilaku aneh seperti berhenti berlari tiba-tiba dan ragu untuk bergerak kembali seperti melihat sesuatu yang tak biasa? Itu mungkin saja karena kuda itu mendengar sesuatu yang tak bisa didengarkan oleh telinga manusia. Telinga kuda memang mampu mendengar dari frekuensi rendah sampai tinggi serta memungkinkan mereka untuk menentuka di mana arah sumber suara berasal.

4. Tikus



Binatang pengerat kecil ini dikenal memiliki pendengaran yang lebih kuat dari manusia. Mereka bisa mendeteksi suara ultrasonik (di atas 20 Hz) dan mengetahui arah di mana suara itu berasal. 

5. Anjing



Meski dikenal sebagai salah satu hewan dengan penciuman terbaik, anjing ternyata juga memiliki indera pendengaran yang sangat baik. Pada setiap telinga anjing terdapat 18 otot, dibandingan manusia yang hanya memiliki tiga otot.

6. Kucing



Kucing juga merupakan hewan dengan pendegaran terbaik lainnya. Hewan yang identik dengan kelucuannya ini mampu mendengar suara dengan frekuensei yang bahkan lebih tinggi yang bisa didengarkan anjing. Kucing juga memiliki 32 otot pada masing-masing telinganya, yang membuatnya bisa memutar sampai 180 derajat. Oleh karena itu, kucing sangat mudah untuk menemukan sumber suatu suata.

7. Lumba-Lumba



Meskipun ukuran telinga luarnya sangat kecil, namun pednegaran mereka sangatlah tajam karena mampu mengalihan suara ke telinga tengah melalui raanh bawahnya. Lumba-lumba juga dikeneal sebagai hewan dengan kemampuan ekolokasi yang membuat mereka bisa memantulkan gelombang suara dan dengan bunyi pantulan tersebut, bisa mengidentifikasi keberadaan objek. Bukan hanya lokasi objeknya, tetapi juga bentuk dan ukurannnya.

8. Burung Hantu



Sebagai makhluk nokturnal, burung hantu memiliki kemampuan pendengaran dan penglihatan yang sangat baik. Bahkan dalam cahaya rendaha atau gelap pun mereka bisa merasakan gerak mangsanya di tanah dan menangkapya. Begitu pula pendengarannya. Dengan telinga yang tidak simetris, burung ini mampu menentukan arah dan sumber suara dengan sangat cepat.

9. Kelelawar



Seperti halnya burung hantu, kelelawar juga memiliki penglihatan dan pendengaran yang sangat menakjubkan. Di malam hari, kelelawar mampu terbang dan menemukan para mangsanya, apalagi dengan sistem pendengaran ekolokasi yang dimilikinya. Kelelawar juga mamalia dengan pendengaran paling sensitif dan mampu mengidentifikasi lokasi dan ukuran objek dari jarak yag jauh.

10. Galleria Mellonella



Sebuah penelitian yang baru-baru dikemukakan bahwa hewan yang memiliki pendegaran paling baik bukanlah kelelawar, namun sebuah ngengat yang diberi nama Greater Wax Moth. Ngengat ini diketahui mampu mendengar suara dengan frekuensi hingga 300 Hz. Tingkat tertinggi sejauh ini dibandingkan hewan-hewan yang lainnya.



VIDIO:


SUMBER:http://ruang10.blogspot.co.id
SUMBER:https://www.youtube.com

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Macam-macam Gerak (2.Gerak Lurus Beraturan)

Home  »  Fisika  »  Pengertian, Ciri, Dan Rumus Gerak Lurus Beraturan (GLB) Beserta Contohnya Secara Lengkap Pengertian, Ciri, Dan Rumus Gerak Lurus Beraturan (GLB) Beserta Contohnya Secara Lengkap Bitar 14 Add Comment Fisika Sunday, December 4, 2016   Pengertian, Ciri, Dan Rumus Gerak Lurus Beraturan (GLB) Beserta Contohnya Secara Lengkap  - Dalam kehidupan sehari-hari kita jarang menemukan contoh dari gerak lurus beraturan karena gerak lurus beraturan adalah gerak yang lintasan nya lurus dan dengan kecepatan yang tetap. Untuk lebih jelasnya mengenai gerak lurus beraturan disini akan membahas tentang pengertian gerak lurus beraturan, ciri gerak lurus beraturan, rumus gerak lurus beraturan, dan contoh gerak lurus beraturan secara lengkap. Oleh karena itu marilah simak ulasan yang ada dibawah berikut ini. Pengertian Gerak Lurus Beraturan (GLB) Gerak lurus beraturan (GLB) merupakan gerak sebuah benda yang kecepatannya tetap. Yang artinya, dalam be

PRINSIP PENDENGARAN MANUSIA

Bagaimanakah kita dapat mendengar suatu bunyi? Kita dapat mendengar suatu bunyi pada dasarnya dengan urutan sebagaimana diperlihatkan pada gambar berikut ini. Proses perjalanan bunyi Mekanisme proses mendengar sesuai gambar di atas adalah sebagai berikut! 1) Gelombang bunyi diterima  daun telinga . 2) Gelombang bunyi disalurkan masuk oleh  liang telinga. 3) Gelombang bunyi menggetarkan  gendang telinga . 4) Getaran tersebut diteruskan oleh  tulang-tulang pendengaran  ( osikel ). 5) Getaran diteruskan ke  tingkat jorong  dan menggetarkan  cairan limfe  di dalam  kokhlea . 6) Getaran cairan limfe di dalam kokhlea menggerakkan  sel reseptor organ korti , yang menghasilkan impuls untuk dihantarkan oleh  saraf pendengar ke otak  untuk diartikan. 7) Getaran cairan limfe juga menggerakkan tingkap bulat bergerak keluar masuk untuk mengatur tekanan udara di dalam agar seimbang dengan tekanan di luar. Bagan: Mekanisme Proses Mendengar pada Manusia Bunyi yang dapat didengar oleh manus

Struktur Tulang

B. STRUKTUR TULANG MANUSIA Tulang merupakan salah satu bagian yang paling kuat dan keras di dalam tubuh kita. Mengingat, bagian ini terbuat dari kolagen dan berbagai macam mineral, seperti kalsium, yang membuatnya kuat dan keras. Meskipun tulang berbeda dalam bentuk dan ukuran, pada dasarnya mereka memiliki struktur dan fungsi yang sama. Tulang panjang terdiri dari 2 bagian utama yaitu: Diafisis (diaphysis) – “Badan” atau poros  dari tulang yang membuat bagian tersebut memiliki ukuran yang panjang. Epifisis (epiphysis) – Epifisis adalah ujung bagian dari tulang panjang yang mana terdapat di setiap sisi pinggir dari tulang. Epifisis terdiri dari jaringan tulang kompak (compact bone) dan spongiosa (spongy bone). LAPISAN DAN FITUR Tulang tersusun atas sejumlah lapisan dengan materi yang berbeda. Terdapat beberapa istilah yang digunakan untuk menggambarkan lapisan dan fitur tulang di seluruh tubuh. Berikut selengkapnya: Periosteum Periosteum adalah lapisan jaringan fibrosa yang me